Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Albumin Adalah - Kamus Biologi Online

Albumin adalah Protein yang dapat larut dalam air dan larutan garam encer, Salahstunya bisa dijumpai pada putih telur. Albumin pada manusia ditemukan di dalam darah pada manusia.
Albumin Adalah - Kamus Biologi Online

Albumin pada manusia di produksi oleh organ hati. Albumin memiliki fungsi untuk mengatur tekanan pada pembuluh darah. Albumin juga berfungsi untuk menjaga agar cairan dalam pembuluh darah tidak bocor ke jaringan tubuh yang dapat berakibat fatal.

Kekurangan albumin pada manusia bisa disebabkan oleh gangguan organ hati, kekurangan gizi, dan adanya peradangan.



Posting Komentar untuk "Albumin Adalah - Kamus Biologi Online"